SOAL SOAL LATIHAN CPNS
KUMPULAN SOAL-SOAL LATIHAN CPNS
Tes CPNS (Calon Pegawai Negeri Sipil) merupakan tes yang dilaksanakan oleh pemerintah yang terbuka untuk seluruh warga negara Indonesia dengan melalui persyaratan tertentu dan tahapan yang panjang sesuai instansi yang dipilih oleh pelamar.
Pada Tes CPNS dikenal istilah CAT.
CAT(Computer Assisted Test ) adalah suatu metode seleksi dengan alat bantu komputer guna mendapatkan standar minimal kompetensi dasar bagi pelamar CPNS. Tes CPNS terbagi menjadi dua, yaitu SKD dan SKB.
SKD adalah Seleksi Kompetensi Dasar yang terdiri dari tiga jenis soal, yakni Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Intelegensi umum (TIU), dan Tes Karakteristik Pribadi (TKP). Seperti tes pada umumnya, pengerjaan SKD diberikan batas waktu. Di akhir tes SKD, akan diketahui langsung skor yang didapatkan oleh pelamar.
SKB adalah Seleksi Kompetensi Bidang. Biasanya dilaksanakan setelah dinyatakan lolos SKD. Kuota peserta SKB adalah sebanyak 3 kali dari setiap formasi yang dibutuhkan. Misal jika formasi yang dibutuhkan 3 formasi, maka yang ikut serta ke tahap SKB ada 9 orang.
Berikut kumpulan soal-soal Tes CPNS klik disini
DOWNLOAD TEMPLATE CV
Soal-soal lainnya akan diunggah secara bertahap. Kunjungi terus blog ini untuk mendapatkan informasi lainnya mengenai CPNS
KUMPULAN MATERI DAN SOAL TES CPNS
- SKD
- SKB
Kumpulan Materi SKB
SOAL SOAL LATIHAN CPNS
Reviewed by Siti Dianur Hasanah
on
July 11, 2020
Rating:
No comments